Selasa, 05 Mei 2009

Sembunyikan Source Code






Untuk melihat cara mendesain suatu halaman web yang cukup menarik, biasanya kita akan melihat source-nya melalui menu [Page] > [View Source]. Apabila anda tidak ingin pengguna dikomputer Anda membobgkar-bongkar source code situs web , Anda dapat memblokir menu ini melalui registri. Berikut adalah langkah-langkahnya.


  1. Jalankan Registri Editor , yaitu dengan mengetikkan regedit pada menu Start.

  2. Masuklah ke key HKEY_CURRENT_USER\Siftware\Policies\Microsoft\Internet Explorer\Restrictions, jika ada key yang belum tersedia , Anda dapat membuatnya melalui menu [Edit] >[View]>[Key].

  3. Pada subkey Restrictions buatlah data DWORD value baru dengan cara mengklik menu [Edit] > [New] > [DWORD Value] dan beri nama NoViewSource.

  4. Klik ganda data tersebut dan isikan nilainya dengan1.





0 komentar: