Rabu, 21 November 2018

Memperbaiki MySQL tidak bisa berjalan di XAMPP Mac

Jika teman-teman mengalami masalah saat START MySQL terutama di Mac, mungki tutorial ini bisa menjadi solusi.
Caranya adalah sebagai berikut:

1. Bukan Folder Directory XAMPP
2. Buka Folder "etc"
3. Cari file "my.cnf", kemudian buka menggunakan text editor apapun.
4. Ubah Port dari 3306 ke 3307 (jika kamu menginstal aplikasi Skype atau aplikasi lainnya)
5. Tambahkan "innodb_force_recovery=1" dibawah "myisam_sort_buffer_size=8M"
6. Simpan file "my.cnf"
7. Restart Mysql Server menggunakan perintah dari Terminal:
    "sudo /Application/XAMPP/xamppfiles/bin/mysql.server start"

Kamu akan mendapatkan pesan "Starting MySQL SUCCESS"

Demikian tutorial ini saya tulis, semoga bermanfaat.

Read More..

Senin, 29 Oktober 2018

Beredar video ditemukannya serpihan jatuhnya pesawat Lion Air JT610

Pagi ini di kagetkan oleh sebuah info awalnya dari group WhatsApp mengenai telah terjadi jatuhnya pesawat Lion Air JT610 di perairan Karawang, Jawa Barat.

Berikut videonya..


Pesawat diperkirakan jatuh di ketinggian 3000 meter. Pesawat mulaikehilangan kontak pada pukul 06:30 WIB.

Semoga para korban segera cepat ditemukan.

Read More..

Sabtu, 13 Januari 2018

Aplikasi JKN Mobile mempermudah peserta BPJS

BPJS telah meluncurkan aplikasi JKN Mobile.
Menurut saya aplikasi sangat simple dan user friendly.

















Aplikasi JKN Mobile memudahkan segala proses administrasi yang kita butuhkan, mau ubah alamat bisa sendiri, ubah faskes bisa juga, atau mau ubah kelas rumah sakit juga bisa.. hanya modal gadget dan tidak perlu antri lagi.

Kita berharap tekhnologi ini terus mengalami perbaikan, namanya baru diluncurkan pasti banyak trial dan error nya.
Tugas kita adalah memberikan masukan supaya aplikasi ini bisa berjalan dengan baik dan memudahkan penggunanya.

Read More..